Tuesday, 27 October 2015

TIPS MENGETAHUI SMARTPHONE ASLI ATAU PALSU

Jika kalian ingin membeli smartphone kerap kali timbul keraguan apakah smartphone yang akan kalian beli asli atau palsu. Hal ini tentu meresahkan mengingat banyak sekali produsen handphone palsu yang memakai nama beberapa vendor terkenal.

Untuk itu perhatikan beberapa hal berikut ini :

Cara Mengetahui Smartphone Android Asli atau Palsu

1. Cek kode IMEI dengan cara ketik *#06#
2. Maka anda akan ditunjukan ke nomor IMEI android anda
3. lihat nomor IMEInya misal : 356855 05 7630116, selanjutnya cocokan dengan box HP tersebut

Jika kalian ingin mengetahui dari negara mana HP tersebut dibuat, berikut beberapa tipsnya.

Lihatlah angka atau nomor ke 7 dan 8 pada kode IMEI Smartphone Android anda.
  1. Jika angka “67 atau 76” maka ponsel ini diproduksi atau dibuat oleh negara Amerika Serikat dan pastinya memiliki kualitas yang sangat-sangat bagus.
  2. Jika angka “02 atau 20” maka ponsel tersebut diproduksi oleh negara Asia dengan kualitas yang buruk
  3. Jika angka “01 atau 10” maka ponsel tersebut dibuat oleh negara Finlandia dengan kualitas yang sangat bagus
  4. jika angka “00” maka ponsel tersebut diproduksi negara Prancis atau kanada dengan kualitas paling baik
  5. Jika angka “08 atau 80” maka ponsel tersebut besutan negara Jerman dengan kualitas lumayan

Dan sebagai acuan, berikut beberapa kode IMEI beberapa negara produsen smartphone :
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 00 Prancis
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 08 Germany
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 80 Germany
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 07 Eropa Regional
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 07 Eropa Regional
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 19 UK
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 91 UK
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 01 Finland
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 10 Finland
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 70 Eropa Regional
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 20 China
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 02 China
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 30 Korea
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 03 Korea
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 67 USA
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 76 USA
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 60 Asia Regional
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 80 Asia Regional
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 40 India
  • jika angka ke tujuh dan delapan —>> 04 India

0 komentar:

Post a Comment

Pages 381234 »
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger